UNEWS.ID - Belum lama ini, banyak isu yang beredar mengenai honorer diangkat jadi PNS tanpa tes.
Banyak yang percaya dengan rumor pengangkatan honorer jadi PNS tanpa tes tersebut.
Pasalnya, mayoritas masyarakat Indonesia memang mendambakan profesi menjadi PNS.
Baca Juga: Honorer 2023 harus terima kenyataan pahit penghapusan, beginilah aturan dan alasan dari pemerintah
Apalagi dengan diangkatnya menjadi PNS tanpa tes tentu tidak akan merepotkan lagi untuk mengikuti berbagai macam tes seleksi.
Terlebih bagi tenaga honorer yang telah memiliki masa kerja puluhan tahun di instansi pemerintah, bagi mereka isu pengangakatan menjadi PNS tanpa tes menjadi angin segar.
Karena dengan adanya pengangkatan PNS tanpa tes, honorer lebih mudah menjadi PNS dan itu telah menjadi harapan mereka.
Isu pengangkatan honorer menjadi PNS tanpa tes bermula dari adanya surat yang mengatasnamakan Kemenpan RB.
Dalam surat tersebut dijelaskan bahwa akan ada pengangkatan honorer 2023 menjadi PNS yang bisa dilalui tanpa tes.
Setelah isu kian marak beredara dan sampai terdengar oleh pihak KemenPAN RB, Kepala Biro Data, Komunikasi, dan Informasi Publik Kemenpan RB, Mohammad Averrouce akhirnya memberi klarifikasi.
Baca Juga: Hadiah Jokowi untuk honorer: 28 November 2023, wajib dihapus! Tidak diangkat jadi ASN PNS PPPK?
Pihak Kemenpan RB memberi penegasan mengenai fakta sebenarnya perihal surat Kemenpan RB yang memuat tentang pengangkatan PNS tanpa tes tersebut.
"Pengangkatan ASN wajib melakukan serangkaian tes," ujar Averrouce, sebagaimana dikutip unews.id dari laman menpan.go.id 9 Januari 2023.
Lebih lanjut, menurut KBDKIP Kemenpan RB tersebut tidak dibenarkan adanya pengangkatan honorer menjadi PNS tanpa tes.
Artikel Terkait
AUTO BATAL! Daftar CPNS 2023 ternyata dipungut biaya? BKN sampaikan faktanya..
Pendaftaran CPNS 2023, KemenpanRB: sebut 4 jurusan ini yang banyak dibutuhkan pemerintah
4 bidang tenaga honorer dijamin menjadi prioritas CPNS 2023: PP pasal 3 No. 48 tahun 2005 dapat memastikan
CATAT! Peluang besar CPNS 2023 untuk lulusan SMA/sederajat! Formasi 4 Kementerian ini dibuka lebar
Inpone masseh! Men-PAN RB sampaikan CASN 2023 dibuka untuk umum berikut prakiraan jadwal CPNS 2023
Pendaftaran CPNS 2023 akan dibuka, cek 20 contoh soal Tes Kompentensi Dasar (TKD) CPNS 2023 dan kunci jawaban
Rekrutmen CPNS 2023 dekat, intip contoh latihan soal jawaban tes CPNS 2023 SKD: lengkap dari TWK, TIU, dan TKP
INFO UPDATE! Inilah perbedaan prioritas pengangkatan honorer untuk rekrutmen CPNS 2023 dan PPPK!
CPNS 2023 dibuka, MenPAN RB bocorkan 4 jurusan yang paling banyak dibutuhkan pemerintah untuk mengisi formasi
Tahukah kamu? 10 jurusan ini diincar pemerintah untuk formasi CPNS 2023 cek aja, punyamu ada?